Senam Bersama Dalam Rangka Road to Hakordia Tahun 2023
Pada hari Sabtu, 18 November 2023 pukul 07.00 wita, Kepala Kejaksaan Negeri Tabalong Aditia Aelman Ali, S.H., M.H. Menghadiri Kegiatan Senam Bersama dalam Rangka Memperingati Hari Hakordia dan Kunjungan Kerja Kepala Kanwil DJPB Kalimantan Selatan, yang bertempat di KPPN Tanjung Kabupaten Tabalong.